logo Kompas.id
โ€บ
Ekonomiโ€บPotensi Rp 5 Triliun, Zakat...
Iklan

Potensi Rp 5 Triliun, Zakat Fitrah Bantu Warga Miskin Hadapi Kenaikan Harga Pangan

Penyaluran zakat fitrah tahun ini diharapkan membantu masyarakat menghadapi kerawanan dan kenaikan harga barang pokok.

Oleh
ERIKA KURNIA
ยท 1 menit baca
Warga melakukan akad zakat fitrah di Masjid Jami' Tarbiyatul Falah, Kelurahan Jatimakmur, Kecamatan Pondokgede, Kota Bekasi, Jawa Barat, Jumat (21/4/2023).
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Warga melakukan akad zakat fitrah di Masjid Jami' Tarbiyatul Falah, Kelurahan Jatimakmur, Kecamatan Pondokgede, Kota Bekasi, Jawa Barat, Jumat (21/4/2023).

JAKARTA, KOMPAS โ€” Pembayaran zakat fitrah pada bulan Ramadhan oleh masyarakat Muslim Indonesia pada 2024 diproyeksikan senilai Rp 4,8 triliun sampai Rp 5,3 triliun. Penyaluran zakat fitrah diharapkan bisa membantu masyarakat menghadapi risiko kerawanan dan kenaikan harga pangan.

Lembaga Riset Institute for Demographic and Poverty Studies (IDEAS) dalam laporan yang dikutip Sabtu (6/4/2024) memperkirakan potensi zakat fitrah tahun ini berkisar 421.000 ton sampai 475.000 ton beras. Jika dinominalkan, nilainya setara dengan Rp 4,8 triliun sampai Rp 5,3 triliun.

Editor:
FX LAKSANA AGUNG SAPUTRA
Bagikan
Terjadi galat saat memproses permintaan.
Memuat data...
Memuat data...