logo Kompas.id
โ€บ
Ekonomiโ€บMenerka Instrumen Investasi...
Iklan

Menerka Instrumen Investasi Paling Menguntungkan di Tahun Pemilu

Pada 2014, investasi saham jadi yang tertinggi memberikan imbal hasil. Tahun 2019 giliran emas. Bagaimana 2024?

Oleh
BENEDIKTUS KRISNA YOGATAMA
ยท 1 menit baca
Foto <i>multiple exposure</i> memperlihatkan pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) yang berada di zona hijau pada perdagangan sesi pertama di Bursa Efek Indonesia di Jakarta, Kamis (15/2/2024). IHSG ditutup menguat 1,30 persen atau 93,54 poin ke level 7.303,28 pada akhir perdagangan Kamis atau sehari setelah pelaksanaan Pemilu 2024.
KOMPAS/PRIYOMBODO

Foto multiple exposure memperlihatkan pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) yang berada di zona hijau pada perdagangan sesi pertama di Bursa Efek Indonesia di Jakarta, Kamis (15/2/2024). IHSG ditutup menguat 1,30 persen atau 93,54 poin ke level 7.303,28 pada akhir perdagangan Kamis atau sehari setelah pelaksanaan Pemilu 2024.

Hari pencoblosan, 14 Februari 2024, sudah lewat. Berdasarkan hasil hitung cepat sejumlah lembaga, hasilnya sudah tampak sekalipun tidak tertutup kemungkinan adanya gugatan hasil pemilu. Namun, setidaknya, fase wait and see investor sudah selesai.

Kini saatnya investor kembali โ€bergerakโ€. Namun, pertanyaan klasiknya tak berubah, instrumen investasi apa yang menguntungkan? Lebih spesifik lagi, instrumen investasi apa yang paling menguntungkan pada tahun pemilu?

Editor:
FX LAKSANA AGUNG SAPUTRA
Bagikan