logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊBeras Langka di Pasar Ritel,...
Iklan

Beras Langka di Pasar Ritel, Bantuan Pangan Terus Dibagi

Di pasar ritel, beras tetap langka. Kalaupun ada, harganya melompat. Bantuan pangan terus dibagi.

Oleh
NINA SUSILO
Β· 0 menit baca
Presiden Joko Widodo membagikan bantuan pangan cadangan beras pemerintah berupa 10 kilogram beras kepada masyarakat, Senin (19/2/2024), di Gedung Kawasan Pertanian Terpadu, Tangerang Selatan, Banten.
KOMPAS/NINA SUSILO

Presiden Joko Widodo membagikan bantuan pangan cadangan beras pemerintah berupa 10 kilogram beras kepada masyarakat, Senin (19/2/2024), di Gedung Kawasan Pertanian Terpadu, Tangerang Selatan, Banten.

TANGERANG SELATAN, KOMPAS β€” Bantuan pangan cadangan beras pemerintah untuk masyarakat berpendapatan rendah terus dibagi di saat kelangkaan beras di pasar ritel belum teratasi. Langkah ini dinilai mengatasi kenaikan harga beras akibat perubahan iklim.

Presiden Joko Widodo melanjutkan pembagian bantuan pangan cadangan beras pemerintah (CBP) berupa 10 kilogram beras kepada masyarakat di Gedung Kawasan Pertanian Terpadu, Tangerang Selatan, Banten, Senin (19/2/2024). Dalam sambutannya, Presiden sekaligus memastikan pembagian bantuan pangan ini akan terus berlangsung sampai Juni 2024.

Editor:
CYPRIANUS ANTO SAPTOWALYONO
Bagikan