logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊIndika Rambah Sektor Kesehatan
Iklan

Indika Rambah Sektor Kesehatan

PT Indika Energy Tbk melalui anak usahanya mendirikan usaha patungan bernama Bioneer Indika Diagnostik. Perusahaan baru di bidang distribusi alat kesehatan ini diharapkan meningkatkan pendapatan dari bisnis non-batubara.

Oleh
ANASTASIA JOICE TAURIS SANTI
Β· 1 menit baca
Petugas membersihkan lantai di depan layar elektronik yang menampilkan pergerakan indeks saham di lobi Gedung Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Jumat (21/10/2022).
ADRYAN YOGA PARAMADWYA

Petugas membersihkan lantai di depan layar elektronik yang menampilkan pergerakan indeks saham di lobi Gedung Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Jumat (21/10/2022).

JAKARTA, KOMPAS β€” Ekspansi bisnis ke bidang baru sering dilakukan oleh emiten, termasuk PT Indika Energy Tbk yang merambah sektor kesehatan melalui anak usahanya, yakni PT Bioneer Indika Group dan PT Indika Medika Nusantara. Indika merupakan perusahaan energi terintegrasi dan sedang meningkatkan pendapatan dari bisnis non-batubara.

Kedua anak usaha Indika Energy tersebut mendirikan usaha patungan dengan nama PT Bioneer Indika Diagnostik (BID). Adapun perusahaan baru ini akan mengembangkan usaha pada bidang distribusi alat kesehatan.

Editor:
MUKHAMAD KURNIAWAN
Bagikan