logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊAntisipasi Tambahan Beban...
Iklan

Antisipasi Tambahan Beban Pengeluaran Masyarakat

Upaya pengendalian konsumsi bahan bakar minyak bersubsidi diyakini sebagai solusi jangka pendek yang bijak dibanding harus menaikkan harga bersamaan dengan kenaikan suku bunga acuan.

Oleh
MEDIANA
Β· 1 menit baca
Tampak stasiun pengisian bahan bakar umum.
FRANSISKUS WISNU WARDHANA DANY

Tampak stasiun pengisian bahan bakar umum.

JAKARTA, KOMPAS β€Šβ€” β€ŠRencana pemerintah untuk menaikkan harga bahan bakar minyak atau BBM subsidi yang akan diikuti dengan naiknya suku bunga acuan perlu dipertimbangkan kembali oleh pemerintah. Rencana pemerintah itu, jika jadi dijalankan, akan berisiko terhadap pengeluaran warga.

Direktur Center of Economic and Law Studies Bhima Yudhistira, Rabu (24/8/2022), di Jakarta, berpendapat, kenaikan suku bunga juga akan memicu bank segera lakukan penyesuaian suku bunga pinjaman. Ini akan berefek pengeluaran untuk membayar cicilan menjadi semakin berat.

Editor:
MUHAMMAD FAJAR MARTA
Bagikan