logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊBendungan Pertama di Sultra...
Iklan

Bendungan Pertama di Sultra Diresmikan Presiden Jokowi, Kedaulatan Pangan Dinantikan

Setelah berbagai kendala saat pembangunan, Bendungan Ladongi, bendungan pertama di Sultra, diresmikan Presiden Joko Widodo. Bendungan senilai Rp 1,2 triliun ini akan mengairi sawah seluas 3.604 hektar.

Oleh
MAWAR KUSUMA WULAN DAN SAIFUL RIJAL YUNUS
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/dHdojp_Qd6RbPjbpDU6uGXk2Fbs=/1024x694/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F12%2FWhatsApp-Image-2021-12-28-at-14.16.56_1640681321.jpeg
LAILY RACHEV - BIRO PERS SEKRETARIAT PRESIDEN

Presiden Joko Widodo meresmikan Bendungan Ladongi di Kolaka Timur, Sultra, Selasa (28/12/2021). Bendungan senilai Rp 1,2 triliun ini diharapkan bisa mendongkrak produktivitas pertanian dan menciptakan kedaulatan pangan di wilayah ini.

KOLAKA TIMUR, KOMPAS β€” Bendungan Ladongi, bendungan pertama di Sulawesi Tenggara, akhirnya diresmikan Presiden Joko Widodo, Selasa (28/12/2021). Infrastrukur senilai Rp 1,2 triliun ini akan mengairi sawah seluas 3.604 hektar dan sejumlah peruntukan lainnya. Pemerintah daerah diharapkan mempertahankan lahan pertanian di sekitarnya untuk menciptakan kedaulatan pangan.

Bendungan Ladongi bertipe urukan batu dengan tinggi 67 meter. Konstruksinya dilakukan kontraktor BUMN PT Hutama Karya bekerja sama operasi (KSO) dengan kontraktor swasta nasional, yakni PT Bumi Karsa, dengan biaya APBN sebesar Rp 1,2 triliun.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan