FotografiFoto CeritaSemangat Pemberdayaan dan...
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Semangat Pemberdayaan dan Pelestarian Budaya di Selembar Tenun Siak

Melalui pemberdayaan perempuan dalam produksinya, keindahan kain tenun siak yang memesona ini tetap terjaga.

Oleh
Rony Ariyanto Nugroho
· 1 menit baca

Aliran air tenang permukaan Sungai Jantan yang membelah Kota Siak Sri Indrapura, Kabupaten Siak, Riau, seteduh mendung yang menggantung di langit pada suatu siang akhir 2019 silam. Beberapa orang  mengisi waktu luangnya dengan duduk di bawah pepohonan tepian sungai, sesekali diselingi suara gerak dan canda tawa anak-anak yang berlarian sepulang sekolah.

Sementara itu, di seberang jalan dari tempat tersebut, sejumlah perempuan  sibuk bekerja. Berkutat dengan mesin tenun tradisional dan gulungan benang, mereka menyelesaikan proses pembuatan kain tenun siak.

https://cdn-assetd.kompas.id/dSUbEGK60RJ01lQcp4IG7UwImMk=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F11%2FRON05638_1637143219.jpg
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Berkutat dengan alat tenun manual.

Memuat data...
Memuat data...