logo Kompas.id
EkonomiAsuransi Tugu Mandiri Catat...
Iklan

Asuransi Tugu Mandiri Catat Pertumbuhan Positif

Pada 2020 PT Asuransi Jiwa Tugu Mandiri mencatat laba bersih setelah pajak sebesar Rp 18,39 miliar, meningkat dua kali lipat lebih dibandingkan pada 2019 yang sebesar Rp 8,39 miliar.

Oleh
Benediktus Krisna Yogatama
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/3YpvJcxREB7x_d1Y8YOiNKJnXZI=/1024x913/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F09%2FF0D2819A-AE75-F45E-D3446B2F719A4A4C_1537343671.jpg
Kompas

Ilustrasi asuransi

JAKARTA, KOMPAS — Pada 2020 PT Asuransi Jiwa Tugu Mandiri (AJTM) mencatat laba bersih setelah pajak sebesar Rp 18,39 miliar, meningkat dua kali lipat lebih dibandingkan pada 2019 yang sebesar Rp 8,39 miliar. Kenaikan laba itu turut mengerek aset sehingga meningkat 15 persen secara tahunan menjadi Rp 1,96 triliun.

”Keberhasilan itu tidak terlepas dari kebijakan dan strategi yang dilaksanakan dengan penuh komitmen oleh seluruh komponen perusahaan,” ujar Direktur Utama AJTM Hanindio W Hadi di dalam keterangan persnya, Jumat (11/6/2021).

Editor:
M Fajar Marta
Bagikan