logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊPerdagangan Saham Hanya Dua...
Iklan

Perdagangan Saham Hanya Dua Hari Pekan Ini

Kendati hanya ada dua hari perdagangan saham sepanjang pekan ini, masih ada kesempatan bagi investor untuk mencermati beberapa jenis saham yang diperdagangkan di Bursa Efek Indonesia.

Oleh
JOICE TAURIS SANTI
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/dIy4xRljL1RAQoDf_jpcdSUCotU=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F02%2Fec18473d-fba8-4d01-aef1-2f2e541b5cd7_jpg.jpg
KOMPAS/TOTOK WIJAYANTO

Pergerakan indeks terpantau pada layar elektronik di Gedung Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Jumat (5/2/2021). Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 44,51 poin atau 0,73 persen ke level 6.151,73 pada penutupan perdagangan sehari sebelumnya.

JAKARTA, KOMPAS β€” Libur Lebaran hanya menyisakan perdagangan saham selama dua hari dalam pekan ini, yaitu pada Senin (10/5/2021) dan Selasa (11/5). Meski demikian, masih ada kesempatan bagi para investor untuk memperhatikan beberapa sektor saham yang diperdagangkan di Bursa Efek Indonesia.

Sepanjang pekan lalu, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia (BEI) melemah 0,98 persen. Rata-rata nilai transaksi harian pun semakin menipis. Pada awal pekan lalu, misalnya, nilai transaksi masih mencapai Rp 9,2 triliun, tetapi pada akhir pekan kemudian hanya sebesar Rp 8,7 triliun. Biasanya rata-rata nilai transaksi harian di BEI sebesar Rp 9 triliun.

Editor:
Aris Prasetyo
Bagikan