Aktivitas perputaran ekonomi yang bergerak kembali di kawasan Mangga Dua Mall, Sawah Besar, Jakarta Pusat, Sabtu (22/8/2020). Daya beli masyarakat berperan signifikan dalam perekonomian Indonesia. Pada triwulan II-2020, konsumsi rumah tangga yang porsinya 57,85 persen terhadap PDB tumbuh minus 5,51 persen secara tahunan.
KOMPAS/AGUS SUSANTO