logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊLaju Konsumsi Gas di Indonesia...
Iklan

Laju Konsumsi Gas di Indonesia di Bawah Kemampuan Produksi

Dalam RPJMN 2020-2024, ada target penambahan sambungan jaringan gas rumah tangga sebanyak 4 juta sambungan. PGN tengah mengejar target penyelesaian jaringan gas rumah tangga tersebut secara bertahap.

Oleh
ARIS PRASETYO
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/157_Fu58AN646xYG1MpJgcIAGs8=/1024x684/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2FIMG-20200323-WA0002_1584934694.jpg
HUMAS PGN

PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) siap memasok gas untuk kebutuhan dapur di Wisma Atlet Kemayoran, Jakarta, yang difungsikan sebagai pusat rehabilitasi Covid-19.

JAKARTA, KOMPAS β€” Laju konsumsi gas bumi di Indonesia yang sebanyak 39 miliar kubik per tahun masih di bawah kemampuan produksi gas yang sebanyak 73,2 miliar kubik per tahun. Masih banyak ruang untuk pemanfaatan konsumsi gas, baik untuk kebutuhan rumah tangga maupun sektor industri.

Untuk itu, PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) berusaha memperluas pemanfaatan gas bumi dengan terus membangun infrastruktur gas. Infrastruktur gas berupa pipa transmisi dan distribusi yang dikelola PGN mencapai 10.000 kilometer.

Editor:
Hendriyo Widi
Bagikan