logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊHarga Meningkat, Bulog Lampung...
Iklan

Harga Meningkat, Bulog Lampung Sediakan Gula Pasir Sesuai Harga Acuan

Harga gula pasir di wilayah Lampung kembali naik. Bulog Lampung sediakan gula sesuai harga acuan.

Oleh
VINA OKTAVIA
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Y6ud4jaIt45F6JiDgz-qWpQvgM0=/1024x579/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2Fd8ebf82a-f442-40b0-bde3-2ce2c2c68358_jpg.jpg
KOMPAS/VINA OKTAVIA

Sejumlah swalayan dan minimarket di Bandar Lampung membatasi pembelian gula akibat menipisnya stok, Selasa (10/3/2020). Selain langka, harga gula pasir kemasan curah juga naik, berkisar Rp 16.000-Rp 18.000 per kilogram.

BANDAR LAMPUNG, KOMPAS β€” Harga gula pasir di wilayah Lampung kembali naik. Tidak hanya mahal, stok gula kemasan di sejumlah ritel di Bandar Lampung juga menipis. Untuk menstabilkan harga, Bulog Lampung sediakan gula sesuai harga acuan.

Kepala Seksi Sekretaris Umum dan Humas Bulog Lampung Rafki Ismael menuturkan, sejak Maret, Bulog bekerja sama dengan Pemprov Lampung telah menggelar operasi pasar sebagai upaya menstabilkan harga gula. Satu kilogram gula kemasan dijual sesuai harga acuan Rp 12.500.

Editor:
aufrida wismi
Bagikan