logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊKeberangkatan Kapal Tol Laut...
Iklan

Keberangkatan Kapal Tol Laut Bergantung pada Konsolidasi Muatan

Keterlambatan jadwal kedatangan kapal tol laut di Pelabuhan Tahuna, Kepulauan Sangihe, Sulawesi Utara, dari Pelabuhan Tanjung Perak dipengaruhi konsistensi keberangkatan kapal.

Oleh
KRISTIAN OKA PRASETYADI/IQBAL BASYARI
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/KOTeVHbwUAdnK27LXymV_bjuBgQ=/1024x681/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F01%2F19d8c32a-939e-4f1c-8c0b-d834f998c8ba_jpg.jpg
KOMPAS/KRISTIAN OKA PRASETYADI

Seorang petugas pelabuhan mendorong barang-barang melewati peti-peti kemas tol laut, Rabu (8/1/2020), di lapangan penumpukan Pelabuhan Tahuna, Kepulauan Sangihe, Sulawesi Utara.

MANADO, KOMPAS β€” Keterlambatan jadwal kedatangan kapal tol laut di Pelabuhan Tahuna, Kepulauan Sangihe, Sulawesi Utara, dari Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya, Jawa Timur, dipengaruhi konsistensi keberangkatan kapal. Jadwal keberangkatan sangat dipengaruhi konsolidasi muatan dan kepadatan dermaga.

Direktur Lalu Lintas dan Angkutan Laut Kementerian Perhubungan Wisnu Handoko, dihubungi dari Manado, Senin (13/1/2020), menyebut, kedatangan muatan kapal ke pelabuhan sebagai faktor inkonsistensi waktu kedatangan tol laut.

Editor:
agnespandia
Bagikan