Merawat E-taksi untuk Menjamin Pelayanan Kepada Pelanggan
Oleh
ALIF ICHWAN
Mekanik melakukan perawatan rutin mobil e-taksi Bluebird dengan intelligent tester BYD di bengkel di kawasan Mampang, Jakarta, Selasa (8/10/2019). Perawatan rutin itu dilakukan untuk menjamin kelayakan armada.