logo Kompas.id
โ€บ
Ekonomiโ€บRp 400 Miliar untuk...
Iklan

Rp 400 Miliar untuk Mencitrakan Indonesia

Oleh
M PASCHALIA JUDITH J
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ZHhosFLyz0FHip0jJq0896mC4Wc=/1024x674/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2Fkompas_tark_3370359_34_0.jpeg
AFP/MARWAN NAAMANI

Lanskap Kota Dubai Uni Emirat Arab dengan pemandangan Burj Khalifa (C) yang merupakan gedung tertinggi di dunia. Indonesia akan mengikuti pameran perdagangan bertajuk Expo 2020 Dubai yang merupakan rangkaian World Expo dan dihelat lima tahun sekali.

JAKARTA, KOMPAS -- Indonesia akan mengikuti pameran perdagangan bertajuk Expo 2020 Dubai yang merupakan rangkaian World Expo dan dihelat lima tahun sekali. Keikutsertaan ini membutuhkan biaya sebesar Rp 400 miliar.

Expo 2020 Dubai yang merupakan World Expo ke-34 akan berlangsung pada 20 Oktober 2020 - 10 April 2021 di Dubai, Uni Emirat Arab. "Pameran perdagangan ini tidak bersifat ritel tetapi lebih menitikberatkan pada branding atau pencitraan Indonesia di panggung global," kata Direktur Jenderal Pengembangan Ekspor Nasional Kementerian Perdagangan Arlinda saat konferensi pers di Jakarta, Kamis (1/8/2019).

Editor:
khaerudin
Bagikan