logo Kompas.id
โ€บ
Ekonomiโ€บHarga dan Stok Kebutuhan Pokok...
Iklan

Harga dan Stok Kebutuhan Pokok di Mataram Stabil

Oleh
Sharon Patricia
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/NerV2pE6UTOyJDrAaxW6qoyRMwE=/1024x680/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2FIMG-20190429-WA0008_1556530473.jpg
KEMENTERIAN PERDAGANGAN

Pantauan stok dan harga barang kebutuhan pokok di sejumlah pasar di daerah Nusa Tenggara Barat, Senin (29/4/2019).

JAKARTA, KOMPAS โ€“ Hasil pantauan Kementerian Perdagangan, stok dan harga barang kebutuhan pokok di daerah Nusa Tenggara Barat masih stabil. Pantauan atas barang kebutuhan pokok masih terus dilakukan hingga minggu pertama Mei 2019.

โ€œPantauan ini untuk mengidentifikasi kesiapan di daerah dalam menjaga ketersediaan stok dan harga barang kebutuhan pokok (bapok). Peninjauan di Nusa Tenggara Barat (NTB) kali ini menunjukkan, stok aman dan harga bahan pokok stabil,โ€ kata Staf Ahli Menteri Perdagangan Bidang Perdagangan Jasa, Lasminingsih dalam rilis yang diterima Kompas, Senin (29/4/2019).

Editor:
Bagikan