Iklan
AirAsia Pindah Lagi ke Terminal 2 Soekarno-Hatta
JAKARTA, KOMPAS โ Penerbangan berbiaya murah AirAsia akan memindahkan kembali operasionalisasi penerbangan internasional dari Terminal 3 ke Terminal 2 Bandara Internasional Soekarno-Hatta mulai 12 Desember 2018 pukul 03.00 WIB.
Nantinya seluruh penerbangan AirAsia rute domestik ataupun internasional akan beroperasi di Terminal 2 Bandara Soekarno-Hatta.