logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊBRI dan Pelindo III Luncurkan ...
Iklan

BRI dan Pelindo III Luncurkan Kartu Pelabuhan

Oleh
M Paschalia Judith J
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/SEd6WYqgzrKdm43N3txWZLTEyCY=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2FWhatsApp-Image-2018-05-11-at-20.17.44.jpeg
KOMPAS/M PASCHALIA JUDITH J

Direktur Konsumer Bank BRI Handayani (kiri) dan Direktur Keuangan PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) U Saefudin Noer menunjukkan dokumen kerja sama peluncuran Brizzi E-port Card yang sudah ditandatangani dalam rangka mendorong transaksi nontunai di pelabuhan, Jakarta, Jumat (11/5/2018).

JAKARTA, KOMPAS β€” Kerja sama di antara badan usaha milik negara atau BUMN dapat mendorong penerapan transaksi nontunai di pelabuhan. Oleh sebab itu, kolaborasi pembayaran antara pengelola pelabuhan dan perbankan diadakan.

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk bekerja sama dengan PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) atau Pelindo III meluncurkan Brizzi edisi E-port Card atau kartu uang elektronik bertemakan pelabuhan. Kartu ini menjadi salah satu pilihan moda transaksi nontunai di pelabuhan.

Editor:
Bagikan