Iklan
Dampak Perubahan Iklim Sangat Besar pada Anak-anak
Perubahan iklim membawa pengaruh besar terutama bagi anak-anak. Duta Nasional Unicef Indonesia, Nicholas Saputra, optimistis banyak anak muda di Indonesia berkontribusi dalam mengurangi krisis iklim.
Hari Anak Sedunia, yang diperingati setiap tanggal 20 November, tahun ini berlangsung di tengah pandemi Covid-19. Isu perubahan iklim dan lingkungan dinilai sangat relevan dengan peringatan tahun ini.
Mengenai relevansi perubahan iklim dan anak, berikut wawancara Kompas dengan Duta Unicef Indonesia Nicholas Saputra, Sabtu (14/11/2020).