logo Kompas.id
DaerahKota Manado: Beranda Sulawesi ...
Iklan

Kota Manado: Beranda Sulawesi Utara yang Berjuluk Kota Tinutuan

Kota Manado merupakan beranda Sulawesi Utara dan Indonesia ke Asia Pasifik. Kota ini dikenal pula sebagai pusat pemerintahan, perdagangan, dan pendidikan. Selain berjuluk Kota Tinutuan, Manado juga terkenal karena adanya Taman Laut Nasional Bunaken, surga bawah laut yang “menyihir” banyak wisatawan.

Oleh
Antonius Purwanto
· 1 menit baca
Gerbang Pintu Masuk Manado di tepi Pantai Malalayang, Manado, Sulawesi Utara, pada Jumat (29/5/2020).
KOMPAS/KRISTIAN OKA PRASETYADI

Gerbang Pintu Masuk Manado di tepi Pantai Malalayang, Manado, Sulawesi Utara, pada Jumat (29/5/2020).

https://cdn-assetd.kompas.id/OuaA8h2OMxs17LYTAHpTCe-I-MY=/1024x1227/https%3A%2F%2Fkompaspedia.kompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F04%2FLOGO_7171_KOTA-MANADO.jpg

Kota Manado berada di ujung utara Pulau Sulawesi dan merupakan kota terbesar di Sulawesi Utara sekaligus juga sebagai ibu kota Provinsi Sulawesi Utara. Kota ini berbatasan dengan Filipina dan Malaysia Timur. Kota Manado dikelilingi daerah pegunungan yang indah dan asri.

Editor:
Topan Yuniarto
Bagikan