logo Kompas.id
Bebas AksesIgnasius Neno Naisau, Jalan...
Iklan

Ignasius Neno Naisau, Jalan Tani ”Naga Karang”

Jalan tani ”naga karang” menjadi jalan hidup baru Ignasius Neno Naisau dan Kelompok Tani Anin Tahmate di lereng Bukit Nuaf Ainiut, Pulau Timor, NTT.

Oleh
Hendriyo Widi
· 1 menit baca
Ketua Kelompok Tani Buah Naga Anin Tahmate, Neno Naisau.
KOMPAS/TOTOK WIJAYANTO

Ketua Kelompok Tani Buah Naga Anin Tahmate, Neno Naisau.

Ignasius Neno Naisau (55) tak bisa baca tulis. Petani Desa Nunmafo, Kecamatan Insana, Kefamenanu, Kabupaten Timor Tengah Utara, Provinsi Nusa Tenggara Timur, tersebut putus sekolah sejak tak naik kelas III SD. Ia tak pernah bermimpi bisa melakoni jalan tani ”naga karang” berpenghasilan ratusan juta rupiah setahun bersama Kelompok Tani Anin Tahmate.

Bersama 19 anggota kelompoknya, Naisau memiliki 1.200 pohon buah naga. Sekali panen, omzetnya sekitar Rp 60 juta. Selama musim produksi buah naga, yakni September-Maret, kelompok tani pimpinan Naisau bisa memanen sang ”naga karan” itu sebanyak tiga kali.

Editor:
MARIA SUSY BERINDRA
Bagikan