Partai Politik
Menyambut Kehadiran Koalisi Parpol
Koalisi Partai Golkar, PAN, dan PPP bersifat lintas ideologi. Koalisi kali ini dinilai menarik karena dibentuk cukup jauh sebelum pendaftaran pasangan capres dan cawapres. Jika koalisi berlanjut, itu jadi preseden baru.

Heryunanto
Koalisi merupakan hal yang lumrah dilakukan dalam berbagai sistem pemerintahan.
Dalam konteks Indonesia, hal itu semakin relevan mengingat adanya aturan yang disebut presidential threshold, yang mengharuskan setiap calon presiden mendapatkan dukungan minimal 25 persen suara atau 20 persen kursi di parlemen (DPR).
Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 7 dengan judul "Menyambut Kehadiran Koalisi Parpol".
Baca Epaper Kompas