Iklan
Investigasi di Balik Tragedi Danau Toba
Aturan Pelayaran Diabaikan di Toba
/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F06%2F66982157.jpg)
Kapal motor beraktivitas di sekitar pelabuhan Tigaras, Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara, Jumat (22/6/2018). Kapal motor menjadi angkutan penyeberangan masyarakat yang bermukim di sekitar Danau Toba.
JAKARTA, KOMPAS — Aspek keselamatan transportasi sejak lama diabaikan di Danau Toba. Sertifikat kelaikan dan pengawakan kapal dibuat secara asal. Kapal pun beroperasi tanpa surat izin berlayar.
Tenggelamnya Kapal Motor (KM) Sinar Bangun di Danau Toba mengungkap bahwa ada banyak kapal angkutan penumpang milik rakyat di Danau Toba yang desainnya tak sesuai dengan sertifikat kelaikan kapal bersangkutan.
Terjadi galat saat memproses permintaan.